Tata Cara Pengajuan laporan Online
Pelayanan Pengajuan laporan Online
Register Akun
Register Pengajuan Surat adalah proses pertama yang harus dilakukan oleh masyarakat apabila belum memiliki akun. Dengan mengisi dat persyaratan yang harus diisi seperti Nama, NIK, Alamat dll. Setelah semua data sudah terisi masyarakat menekan tombol buat akun dan akun masyarakat sudah bisa digunakan untuk login.

Login Masyarakat
Proses Login adalah proses selanjutnya dimana setelah masyarakat berhasil melakukan registrasi akun maka masyarakat bisa melakukan login dengan menginputkan username dan password yang sesuai saat registerasi. setelah login berhasil maka masyarakat akan masuk ke dalam halaman dashboard.

Dashboard
Setelah masyarakat berhasil melakukan proses login maka masyarakat akan masuk ke halaman dashboard untuk melakukan pengajuan surat yang dibutuhkan.

Pengajuan Surat Online
Ajukan surat permohonan yang telah disediakan pada form yang tersedia. setelah itu surat akan di proses.

Cetak Surat
Cetak surat yang di butuhkan masyrakat setelah pemerintah Desa Keden mengirimkan surat permohonan.
